Preloader

Tipe Local Digital Marketing Agency Berdasarkan Jenis Layanannya

Local digital marketing agency jadi salah satu jenis jasa yang banyak dicari saat ini sebagai media promosi daring. Upaya pemasaran produk atau jasa dalam digital marketing dilakukan dengan menggunakan berbagai platform media sosial. Sebagai langkah optimalisasi, pihak agency akan melakukan berbagai cara.

Cara yang dilakukan termasuk membuat website dari produk atau jasa yang ditawarkan, pemasaran dari platform media sosial, optimalisasi mesin pencarian atau search engine optimization (SEO), content marketing, dan sebagainya. Dengan begitu, jangkauan klein menjadi semakin luas dengan waktu yang terbilang singkat.

Semua proses yang dilakukan melalui digital marketing dapat terukur dan terorganisir sesuai dengan target yang diberikan oleh klien. Jika media offline hanya membuat komunikasi satu arah dengan customer, belanja online akan memudahkan komunikasi antara si penjual dan pembeli.

Nah, guna menunjang keberhasilan apa yang diharapkan. Pihak perusahaan penjual perlu mencari tahu digital marketing agency terbaik guna keberlangsungan bisnisnya, agar produk dan jasanya dikenal banyak orang. Simak di bawah ini apa saja yang dikerjakan oleh digital marketing agency dan rekomendasinya!

Hal yang Dikerjakan oleh Local Digital Marketing Agency

Local digital marketing agency yang mumpuni banyak dicari belakangan ini, mengingat 74,5 persen konsumen lebih banyak berbelanja online ketimbang offline. Selain mampu menyesuaikan apa kebutuhan dan keinginan klien, local digital marketing agency juga harus bisa melakukan beberapa hal berikut:

  1. Pembuatan Website

Selain menjadi salah satu media promosi bisnis yang efektif, adanya website juga dapat meningkatkan kredibilitas dari suatu perusahaan atau brand. Website mampu menjangkau target pasar yang lebih luas. Dengan bantuan local digital marketing agency, keseluruhan tampilan website akan diurus dan diolah dengan baik.

  1. Jasa SEO (Search Engine Optimization)

Digital marketing agency juga memperhatikan SEO dalam pembuatan konten. Pengoptimalan SEO dari keyword atau akta muncul sangat penting, agar website bisa muncul di laman pertama search engine. Keyword yang dibuat tentunya harus relevan dan sesuai dengan isi dari konten yang ditampilkan.

  1. Membuat Email Perusahaan

Selanjutnya, digital marketing agency bisa membuat email perusahaan berdasarkan nama domain website. Jasa ini biasanya sudah sepaket dengan pembuatan website. Seberapa banyak jumlah email yang digunakan dapat disesuaikan dengan paket yang dibeli.

  1. Content Management

Manajemen konten yang dibuat harus bisa menumbuhkan rasa percaya dari audiens untuk membeli produk yang ditawarkan. Kemudian, Anda juga perlu memperhatikan desain hingga distribusi konten. Hal tersebut dilakukan dengan beberapa tujuan, seperti:

  • Awareness, yang bertujuan agar audiens mampu membedakan suatu produk dengan produk lainnya.
  • Interest, yang bertujuan agar audiens tertarik menggunakan produk Anda.
  • Desire, yang bertujuan untuk menumbuhkan rasa penasaran, sehingga audiens ingin memiliki atau membeli produk Anda.
  • Action, yang bertujuan agar audiens melakukan pembelian.
  1. Google Ads, Facebook Ads, dan Instagram Ads

Google Ads menjadi salah satu iklan yang paling popular di dunia saat ini. Cara ini terbukti efektif untuk menghasilkan traffic hingga penjualan. Tergantung mana yang Anda pilih, iklan bisa muncul di platform media sosial yang diinginkan. Jika tepat sasaran, engagement hingga penjualan yang dihasilkan dapat maksimal.

  1. Graphic Design

Hal terakhir yang dilakukan oleh digital marketing agency adalah membuat graphic design dalam bentuk banner atau poster yang dipasang pada website atau platform media sosial. Perhatikan juga mulai dari perpaduan warna, image, font, dan penempatannya.

Digital Marketing Agency Terbaik di Jakarta

Setelah mengetahui serba-serbi terkait dengan apa saja yang dikerjakan oleh digital marketing agency, selanjutnya Anda perlu mencatat rekomendasi local digital marketing agency terbaik di Jakarta. IDEOWORKS.id bisa menjadi pilihan karena sudah terintegrasi dengan sangat baik.

Tim konsultan kami terdiri dari orang-orang berpengalaman di agensi kreatif, digital, dan media yang dapat memberikan berbagai macam perspektif tentang  perkembangan pemasaran digital saat ini. IDEOWORKS.id mampu menunjang berbagai kebutuhan klien dengan pelayanan berikut ini:

  • Pertemuan hingga 6 sesi, selama 120 menit per sesi.
  • Memahami tujuan klien dengan 4 kerangka, yaitu menyampaikan, memperkuat, mensosialisasikan, dan menganalisa.
  • Lanskap media digital, yang dilakukan dengan menganalisa kebutuhan dan keinginan klien.
  • Menemukan gambaran detail dari perusahaan, klien, strategi pemasaran, dan kompetitor.
  • Menganalisa dan membangun target audiens berdasarkan analisa. 
  • Mendengar dan menanggapi apa yang dibicarakan audiens.

IDEOWORKS.id selaku seo digital marketing agency selalu melakukan yang terbaik. Kami bekerja bersama dengan spesialis berpengalaman yang mampu berpikir, bertindak, dan mengeksekusi guna menciptakan solusi cerdas dalam memberikan strategi terbaik kepada perusahaan, merek, dan bisnis.

Perpaduan tersebut efektif untuk mempromosikan dan memasarkan produk, serta layanan agar klien berhasil mencapai tujuan yang diinginkan. Tidak perlu ragu, IDEOWORKS.id secara profesional mampu melakukan beberapa tindakan yang dapat menunjang suatu produk atau jasa Anda.

Berikut ini kerangka kerja strategis yang IDEOWORKS.id dapat lakukan sebagai salah satu marketing agency Indonesia:

  1. MenyampaikanMemperkuatMensosialisasikanMenganalisa

Kami membuat konten beserta isinya dengan pesan kreatif dan rencana promosi dengan tujuan untuk menyampaikan penjelasan produk kepada pelanggan Anda. Kami akan membantu Anda semaksimal mungkin untuk menentukan arah pemasaran strategi dan hasil yang akan dicapai.

  1. Memperkuat

Kami memilih media yang sesuai untuk memperkuat branding Anda kepada audiens dengan mengoptimalkan kedua hal berikut ini:

  • SEO. Kami mengoptimalkan situs website Anda dengan pengoptimalan kata kunci, pembuatan konten yang ramah SEO, dan lain-lain.
  • SEM. Kami mengatur strategi pemasaran dengan meneliti kata kunci, membuat iklan, pelacakan konversi, dan lain-lain.
  1. Mensosialisasikan

Kami akan memikat audiens Anda dengan melibatkan media sosial, influencer, dan aktivasi online maupun offline. Kami akan isi media sosial bisnis Anda dengan konten tingkat tinggi dan mempostingnya secara teratur di berbagai platform.

  1. Menganalisa

Terakhir, kami akan menganalisa kendala apa yang ditemukan dalam pelaksanaan sejumlah point di atas. Langkah ini diharapkan dapat membantu Anda terhubung lebih dalam dengan audiens.

IDEOWORKS.id mampu menganalisis produk dan jasa yang sedang Anda bangun di berbagai platform media sosial. Jangan ragu, karena kami menjadi salah satu marketing agency Indonesia yang dapat memenuhi ekspektasi Anda dalam pembuatan konten baik format visual, video, audio, dan juga artikel.

 

https://corefreelancers.id/jenis-jenis-layanan-digital-marketing-agency/ 

https://revamp.ideoworks.id/services/ 

https://money.kompas.com/read/2021/10/22/211000926/riset–masyarakat-lebih-banyak-belanja-online-dibanding-offline#:~:text=Masyarakat%20pun%20lebih%20banyak%20berbelanja,berbelanja%20online%20daripada%20berbelanja%20offline.

Let’s talk about your brand